PANGANNEWS.COM – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menuturkan, presiden dan wakil presiden terpilih dari Pemilu 2024, harus segera mempersiapkan diri.
Menurut Presiden, baik Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka harus menyiapkan mekanisme semua perencanaan yang sudah disiapkan.
“Hari ini KPU menetapkan (presiden dan wapres terpilih), artinya apa?”
ADVERTISEMENT
Baca Juga:
Jasa Siaran Pers Persriliscom Melayani Publikasi ke Lebih dari 150 Media Online Berbagai Segmentasi

SCROLL TO RESUME CONTENT
“Presiden dan wakil presiden terpilih harus mempersiapkan diri,” ujar Jokowi.
Presiden Jokowi dalam keterangannya kepada media, di ICE BSD, Rabu (24/4/2024).
Kepala Negara mengatakan, Prabowo-Gibran harus siap untuk merealisasikan semua janji kampanyenya.
Baca Juga:
IHSG Diprediksi Menguat 12 Bulan ke Depan, CSA Index Melesat Jadi Indikator Utama
Gelombang Pemutusan Hubungan Keja Melanda Industri Media, Tantangan Serius bagi Dunia Pers Modern
Baca artikel lainnya di sini : IFC akan Perluas Operasinya di Indonesia, Begini Tanggapan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati
Sehingga mereka bisa langsung bekerja setelah dilantik pada 20 Oktober mendatang.
“Dengan perencanaan-perencanaan yang sudah dikampanyekan untuk masuk nanti.”
Baca artikel lainnya di sini : Presiden Terpilih Prabowo Subianto Kumpulkan Tim Kuasa Hukum Usai Putusan MK, Ucapkan Terima Kasih
Baca Juga:
Kasus Dugaan Suap Izin Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) di Cirebon, KPK Panggil 2 Orang Saksi
Saksi Kasus Dugaan Korupsi, Miss Indonesia 2010 Asyifa Syafningdyah Putriambami Diperiksa Kejagung
Presiden Prabowo Subianto Tunjukkan Keberhasilan Nyata di Bidang Pertanian, 5 Terobosan Jadi Catatan
“(Jadi) setelah pelantikan langsung kerjasama,” ucap Presiden Jokowi lebih lanjut.
Presiden mengatakan, hampir semua proses tahapan pemilu telah terlaksana.
Karenanya ia meminta semua pihak untuk menghormati apapun itu putusan yang sudah dikeluarkan.
“MK sudah (putusan). Kita harus menghormati putusan MK sebagai sebuah putusan yang final dan mengikat,” kata Presiden.
Adapun mengenai transisi kepemerintahan, Presiden Jokowi mengatakan, pemerintahannya siap membantu.
Demi tercapainya transisi kepemerintahan yang mulus.
“Kita itu menyiapkan agar transisinya itu bisa berjalan mulus dan baik.”
“Sehingga presiden dan wakil presiden terpilih bisa langsung bekerja setelah dilantik,” kata Presiden.
Hanya saja, bantuan persiapan transisi tersebut menurut Presiden Jokowi hanya akan dilakukan jika diminta.
“Kalau itu juga diminta dari presiden dan wakil presiden terpilihlah,” kata Presiden.***
Artikel di atas, juga dìterbitkan di portal berita nasional Hello.id
Sempatkan juga untuk membaca berbagai berita dan informasi lainnya di media online Harianinvestor.com dan Jakartaon24jam.com
Sedangkan untuk publikasi press release di media online ini, atau pun serentak di puluhan media lainnya, dapat menghubungi Jasasiaranpers.com.
WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.
Pastikan juga download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.